• About
  • Contact
  • Blogger

CARA MUDAH MEMBERSIHKAN VIRUS DENGAN CMD COMMAND PROMPT

 on Sunday 15 May 2016  


                CMD adalah kependekan dari command prompt, nah sebelum kita berlatih script pada cmd kita simak dulu pengertian dair cmd dibawah ini .Ingat , jangan terburu-buru untuk mempelajari sesuatu supaya anda benar-benar faham dengan pengetahuan yang anda dapatkan.
PENGERTIAN cmd
                nah kalau anda suka dunia komputer , pasti anda akan menemui yang namanya cmd atau command prompt,nah pengertian cmd itu sendiri apa sich ??  nah , cmd adalah sebuah perintah yang berbasis DOS pada windows os (windows xp, windows 7 dan seterusnya) untuk memudahkan user berinteraksi dengan komputer baik secara online maupuntidak menutup kemungkinan secara offline juga, untuk mmbantu atau sebagai alat bantu kompiler berbagai baris perintahyang user ingin kan.
                 Nah cmd ini juga banyak disalah gunakkan oleh cracker yang jahil sobat, contoh mematikan komputer teman, mematikan akses internet teman, dan masih banyak lagi kejahatan-kejahatan yang dilakukannya memlui cmd ini. nah maka dari itu sobat setidaknya tahu perintah-perintah dasar dari cmd ini, kalau anda suka komputer tidak boleh ketinggalan cmd ,,hehe
CARA MUDAH MENGHAPUS VIRUS DENGAN CMD
                CMD sendiri dapat kita gunakan sebagai anti virus manual, kenapa disebut dengan manual ?, tentu, karena disini kita sendiri yang menghapus virus tersebut , bukan aplikasi anti virus yang mengurusnya , namun dengan cara kita sendiri yakni dengan melalui mengetikkan sebuah sript di cmd .
                Berikut adalah cara mudah untuk membersihkan virus dari flashdisk dengan menggunaan cmd :
1. Silahkan buka cmd anda, dengan cara klik tombol start. lalu ketikkan cmd nah klik itu cmd
atau biar lebih mudahnya , silahkan klik saja tombol windows+r di keyboard anda . lalu sama ketikkan cmd dan tekan enter . Lalu akan muncul tampilan cmd seperti dibawah ini :

2. Setelah program cmd terbuka seperti di atas , sekarang kita haru masuk ke lokasi flashdisk kita , jika lokasi flashdisk kita di e , maka silahkan ketik di cmd E: lalu tekan enter . Jika sudah silahkan ketikkan dir di cmd , gunanya adalah untuk mengetahui file-file yang ada di flashdisk kita.

3. Nah file-file dan folder yang ada diflashdisk terlihat, jika ada file yang bernama autorun.inf itu adalah tanda adanya sebuah virus,namun tidka menutup kemungkinan kita tahu ada firus yang kehidden , maksut dari hidden adalah tersembunyi, jadi tugas kita sekarang adalah memperlihatkan semua file yang terhidden.
4. untuk merubah hidden ke unhidden , silahkan ketikkan kode berikut ini : attrib  -r  -s  -h  /s /d , jangan lupa enter. Nah setelah itu maka cmd akan memperlihatkan semua file atau foder yang ke hidden oleh virus.

5. Kini yang menjadi tugas utama kita adalah menghapus virus yang ada di flashdisk kita, Nah untuk menhapusnya gunakan perintah del , contohnya kita akan menghapus file dengan nama autorun.inf , nah cukup ketikan del autorun.inf lalu tekan enter. untuk folder kita bisa menggunakan perintah seperti contoh RD recycler /s atau juga bisa dengan RMDIR recycler /s. Untuk file virus induknya kita bisa pake seperti tadi dengan del, cukup ketikkan del nama_file lalu tekan enter.

6. Nah mudah kan sobat, cukup dengan script di cmd saja kita bisa beesihkan virus-virus yang mengganggu komputer kita.
7. Untuk penutupan kode di cmd silahkan ketik exit dan enter, maka jendela cmd akan di close sendiri .

Selamat buat anda , sekarang anda telah tahu gimana cara menghapus virus dengan cmd  dan tentunya mudah.
catatan : jangan buat diri anda sekarang pelupa, pelajari dengan seksama mengenai ilmu , nanti anda akan mudah dalam hal apapun !
sekian dari saya semoga hal tersebut bermanfaat bagi anda sekalian dan semoga dapat dishare ilmunya ya sobat !


salammmm... ADMIN

CARA MUDAH MEMBERSIHKAN VIRUS DENGAN CMD COMMAND PROMPT 4.5 5 Unknown Sunday 15 May 2016                 CMD adalah kependekan dari command prompt, nah sebelum kita berlatih script pada cmd kita simak dulu pengertian dair cmd ...


No comments:

Post a Comment

J-Theme